Home
Site ini diperuntukkan sebagai sarana berbagi ilmu. Hampir semua artikel yang disajikan terbuka untuk komentar dan masukan, yang nantinya akan di-update dan dirangkum ke dalam artikel untuk memperkaya isi artikel. Tentu saja ada beberapa artikel yang merupakan pendapat pribadi penulis yang tidak termasuk kategori di atas, tetapi tetap terbuka untuk komentar dan masukan.
Untuk mengakses artikel terakhir dari penulis, silahkan masuk ke halaman Recent
Untuk mengakses artikel seputar tips, silahkan masuk ke halaman Tips
LAST POST
Forwarding Ethic
Beberapa waktu yang lalu, saya ikut team building yang dilaksanakan oleh perusahaan di Medan, Sumatera Utara. Dalam perjalanan pulang saya mendapatkan event yang sangat sering kita lihat, tapi jarang diabadikan dalam bentuk foto. Saya jepretlah…


