Saya masih ingat dengan postingan di penghujung tahun 2007 lalu tentang banjir Solo. Hujan yang mengguyur Solo sejak Jumat siang hingga malam hari (disusul hujan gerimis Sabtu pagi) membuat hampir semua daerah di pnggir sungai tergenang air.
Jembatan cinta yang menghubungkan wilayah Mojosongo, saat itu hanya tergenang dan rusak sebagian. Tetapi untuk banjir kali, bisa dikatakan jembatan tersebut rusak. Pagar di kedua sisinya jebol karena sampah.
Foto tentang banjir Solo, ada di blog saya yang lain: arief.disolo.com




Jika tugas Anda salah satunya adalah memastikan koneksi internet lancar, padahal Anda masih harus coding, ngoprek server, dsb (dan sambil blogging) :D, maka saya kira cara yang saya tunjukkan di samping ini bisa Anda terapkan.
Sudah lama tidak main ke UNS, secara offline maupun online. Barusan buka webnya UNS, weh ada update ternyata. Ada sebuah widget baru di web UNS, yaitu ClustrMaps. Seperti yang Anda ketahui, ClustrMaps digunakan untuk menunjukkan visitor location.



