Anggapan bahwa ‘Jika P, maka Q’ ekivalen dengan ‘Jika tidak P, maka tidak Q’ adalah anggapan yang salah. Logika matematika yang benar adalah ‘Jika P, maka Q’ ekivalen dengan ‘Jika tidak Q, maka tidak P’.
Pembuktikannya dapat dilihat pada tabel berikut:

Dari tabel di atas terlihat bahwa nilai pada kolom jika P maka Q ekivalen dengan jika ~Q, maka ~P, tetapi tidak ekivalen dengan nilai pada kolom jika ~P, maka ~Q.