WordPress adalah salah satu CMS untuk blog yang relatif mudah digunakan oleh para pemula blogger. Banyak para pelajar di Indonesia khususnya yang memiliki kemampuan menulis sangat tinggi tapi tidak memiliki fasilitas internet untuk menulis. USB web server inilah sebagai alternatif untuk memasyarakatkan blog. Dengan bermodalkan usb/flash disk/thumb drive anda bisa menulis di komputer yang tidak memiliki jaringan internet. Untuk memahami lebih lanjut tentang wordpress bisa di download e-book ini
Langkahnya adalah:
- Download USB Web Server versi terakhir versi bahasa Inggris di http://www.usbwebserver.com/
- Unzip file USB Server tersebut
- Klik dua kali file USB webserver hingga tampilan gambar di bawah ini!

Continue reading